KATA PENGANTAR


Alhamdulillah, Segala Puji bagi Allah SWT. Atas segala karunia dan nikmat yang telah diberikan. Hanya dengan karunia dan nikmat Allah-lah maka makalah sederhana yang mengupas tentang peran auditor dalam masyarakat dapat terselesaikan.
Makalah ini mengambil judul “Peran Auditor dalam Masyarakat”, merupakan makalah diskriptif yang mencoba mencari kaitan antara peran auditor secara umum dalam kajian akuntansi dan ekonomi dengan masyarakat secara luas. Bagaimana kemudian auditor mampu memiliki peran yang signifikan yang konstruktif dalam masyarakat secara lebih luas.
Penulis sadar bahwa banyak kelemahan dan kekurangan dalam makalah ini. Akan tetapi penulis sudah berusaha semaksimal mungkin untuk memperkecil peluang-peluang terjadinya kesalahan dalam penulisan makalah ini.
Akhirnya, penulis berterimakasih terhadap pihak-pihak yang membantu penyelesaian penulisan makalah ini. Hanya ucapan terima kasih yang bisa penulis sampaikan karena tidak mampu membalas dengan sesuatu yang lebih.